Memahami anak mengoptimalkan pertumbuhan karakter anak sesuai dengan keunikan dan kecenderungan pribadinya.
Manakala
Allah menciptakan seorang, Dia juga menganugerahkan karakter yang
khusus baginya. Namun, karakter tersebut tidak akan berkembang bila
dibiarkan begitu saja. Perlu pengenalan sejak dini sehingga dapat
dimatangkan secara optimal. Disinilah peran penting orangtua. Orangtua
diharapkan dapat menjadi pembimbing yang terbaik bagi anak-anaknya
sehingga mereka dapat mengeksplorasi potensi dalam diri.
Dengan buku
ini Anda belajar bagaimana memperdalam hubungan Anda dengan Kristus
sehingga Anda dapat semakin memahami anak-anak Anda, dan membantu
mengembangkan karakter mereka. Anda akan lebih dapat menumbuhkan
anak-anak yang sehat secara rohani dan cerdas: juga anak-anak yang
mengasihi Yesus, berperilaku seperti Yesus, mencerminkan sikap seperti
Yesus, serta mau meluangkan waktu bersama Yesus.
Temukan hal-hal yang
patut Anda lakukan dan sebaiknya tidak Anda lakukan dalam mengasihi,
mendisiplinkan, dan membimbing anak-anak Anda melalui tahun-tahun yang
paling kristis dalam hidup mereka. Dapatkan pula bimbingan rohani dan
dukungan yang Anda butuhkan untuk menumbuhkan hubungan yang saleh dan
abadi dengan anak-anak Anda sehingga karakter mereka dapat bertumbuh
secara optimal sebagaimana yang Anda dan Allah inginkan.
PEMESANAN
Ketik: #RAISING + Nama + Kota + pilih bank BCA/Mandiri/BRI/BNI untuk transfer (kami akan informasikan harga + ongkir)
Kirim WA&LINE: 08889109770 / 081806806377 / 08111787781
SMS: 085771126168/
pin 2BC8AB65 / 5EB3E646
Telepon 021-29459402 / 08988200849
No comments:
Post a Comment